Selamat Dr Donanta: Penelitian SBA-16 diterima di Journal of Cleaner Production
- Komputasi 2017
- Dec 2, 2022
- 1 min read
Updated: Dec 8, 2022
Selamat Dr Donanta: Penelitian mengenai SBA-16 diterima di Journal of Cleaner Production Volume 357, 10 July 2022. Penelitian ini dilakukan dengan bantuan dana PUTI Tahun Anggaran 2020. dan kolaborasi dengan Dr. Damar Rastri dari Research Center for Nanosciences and Nanotechnology, Institut Teknologi Bandung,
Penelitian ini menunjukkan bahwa mesoporous SBA-16 yang diekstraksi dari corn cob ash memiliki potensi sebagai adsorban metilen biru dan memiliki aplikasi luas dalam industri penyehatan lingkungan.
Publikasi lengkap: https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0959652622015839

Comments